Autorun mungkin kedengarannya tidak asing lagi bagi para perngguna komputer.File ini sebenarnya berguna bagi kita tapi terkadang juga merepotkan kita.Apa sih autorun.inf itu ? Autorun.inf adalah File yang berfungsi untuk menampilkan drive saat flasdisk atau drive dihubungkan ke komputer, karena sistem ini masih memiliki banyak kekurangan maka sistem ini masih sangat mudah untuk di"tumpangi"
No comments:
Post a Comment